Satbrimob Polda Banten Rutin Laksanakan Patroli, Minimalisir Gangguan Kamtibmas

    Satbrimob Polda Banten Rutin Laksanakan Patroli, Minimalisir Gangguan Kamtibmas

    Serang - Sebagai langkah antisipasi terjadinya tindak kriminalitas dan gangguan kamtibmas, Satbrimob Polda Banten lakukan patroli, Senin (11/3).

    Kali ini patroli dilakukan ke tempat yang sering didatangi oleh masyarakat dan sering dijadikan tempat untuk berkumpul.

    "Kami mendatangi tempat-tempat yang sering jadikan untuk berkumpul oleh masyarakat Kota Serang diantaranya yaitu Jl. Ahmad Yani, Ciceri, " kata Dansat Brimob Polda Banten Kombes Pol Imam Suhadi.

    Dansat Brimob Polda Banten juga mengatakan bahwa patroli tersebut dilakukan untuk meminimalisir terjadinya tindak kejahatan.

    "Dengan adanya patroli tersebut diharapkan dapat mencegah niat daripada pelaku kejahatan / kriminaltas serta gangguan kamtibmas di wilayah hukum Polresta Serang Kota. Sehingga masyarakat pun merasa aman dan nyaman, apalagi ini menjelang bulan suci Ramadhan, " ucapnya.

    Lanjutnya, "Patroli kamtibmas dilakukan juga untuk mencegah adanya balapan liar yang sering terjadi di wilayah tersebut ".

    brimob banten
    Ayu Amalia

    Ayu Amalia

    Artikel Sebelumnya

    Bapanas Berlakukan Relaksasi Harga Beras...

    Artikel Berikutnya

    Jelang Ramadan, Harga Beras di Pasar Induk...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Babinsa Koramil 0602-12/Ciomas Kawal Pengembalian Logistik Pilkada 2024 Dengan Lancar Dan Aman
    Kapolsek Kelapa Dua Pantau Langsung Keamanan di TPS 8, 9, dan 10 Desa Curug Sangereng
    Babinsa Koramil 0602-12/Ciomas Dan Aparat Kepolisian Amankan Pengembalian Logistik Pilkada Dari TPS Menuju PPS 

    Ikuti Kami